Sunday, September 2, 2012

MAKAM PARA SYUHADA PERANG UHUD


Makam Hamzah bin Abdul Muthalib (paman Nabi Muhammad salallahu alaihi wasallam) dan Abdullah bin Jahsyi (sepupu Nabi Muhammad salallahu alaihi wasallam) ditandai dengan batu-batu hitam. Sedangkan 68 makam syuhada berada di sampingnya tanpa ada tanda.

silakan bandingkan makam para sahabat tsb dengan yang ini :

https://www.facebook.com/photo.php?fbid=339432309483402&set=a.332758160150817.78585.272977956128838&type=1&relevant_count=1


Rasulullah Shallallahu’alaihi wasallam memerintahkan untuk meratakan kubur, sebagaimana terdapat di dalam hadits yang diriwayatkan oleh Imam Muslim di dalam Shahih-nya dari Abu Al Hayyaj Al Asady bahwa ia mengatakan, “Ali bin Abi Thalib berkata kepadaku,

أَلَا أَبْعَثُكَ عَلَى مَا بَعَثَنِي عَلَيْهِ رَسُولُ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ أَنْ لَا تَدَعَ تِمْثَالًا إِلَّا طَمَسْتَهُ وَلَا قَبْرًا مُشْرِفًا إِلَّا سَوَّيْتَهُ

“Ketahuilah! Bahwasannya aku mengutusmu
dengan tugas yang Rasulullah Shallallahu’alaihi wasallam dulu pernah mengutusku dengan tugas itu: “Hendaknya jangan engkau tinggalkan satu patung pun kecuali engkau musnahkan, tidak pula kubur yang tinggi kecuali engkau ratakan!” [Dikeluarkan oleh Imam Muslim (3/61). Imam Abu Dawud (2/70), Imam Nasaa’i (51/28), Imam Tirmidzi (2/153-154) dan dihasankannya, Imam Al Hakim (1/369), Imam Baihaqi (4/3), Imam Thayalisy (no. 155) dan Imam Ahmad (741 dan 1074) dari jalur sanad Abu Wa’il darinya. Juga Imam Thabarany di dalam Al Mu’jamus Shaghir (hal. 29) dari jalur sanad Abu Ishaq darinya]


Dan kami yakin para penyembah kubur akan gerah melihat kebenaran ini dan seperti biasa akan keluar cercaan atau tuduhan wahabi. Apa Rasulullah salallahu alaihi wasallam itu wahabi? apa Hadist diatas dari Ali bin Abi thalib radiallahu'anhu tsb adalah dari wahabi..? apa Hamzah bin Abdul Muthalib radiallahu'anhu wahabi..? 

HANYA ORANG BERAKAL DAN YG PUNYA OTAK LAH YG BISA MENERIMA KEBENARAN INI...!!!

No comments:

Post a Comment